Khutbah Jum’at : Mensiasati Umur Pendek

 اَلْحَمْدُ للهِ اْلحَمْدُ للهِ الّذي هَدَانَا سُبُلَ السّلاَمِ، وَأَفْهَمَنَا بِشَرِيْعَةِ النَّبِيّ الكَريمِ، أَشْهَدُ أَنْ لَا اِلَهَ إِلَّا الله وَحْدَهُ لا شَرِيك لَه، ذُو اْلجَلالِ وَالإكْرام، وَأَشْهَدُ أَنّ سَيِّدَنَا وَنَبِيَّنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَ رَسولُه، اللّهُمَّ صَلِّ و سَلِّمْ وَبارِكْ عَلَى سَيِّدِنا مُحَمّدٍ وَعَلَى الِه وَأصْحابِهِ وَالتَّابِعينَ بِإحْسانِ إلَى يَوْمِ الدِّين،

أَمَّا بَعْدُ: فَيَاأيُّهَا الإِخْوَان، أوْصُيْكُمْ وَ نَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ وَطَاعَتِهِ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُوْنْ، قَالَ اللهُ تَعَالىَ فِي اْلقُرْانِ اْلكَرِيمْ: أَعُوْذُ بِاللهِ مِنَ الَّشيْطَانِ الرَّجِيْم، بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمْ: يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آَمَنُوا اتَّقُوا الله وَقُولُوا قَوْلًا سَدِيدًا، يُصْلِحْ لَكُمْ أَعْمَالَكُمْ وَيَغْفِرْ لَكُمْ ذُنُوبَكُمْ وَمَنْ يُطِعِ الله وَرَسُولَهُ فَقَدْ فَازَ فَوْزًا عَظِيمًا وقال تعالى يَا اَيُّهَا الَّذِيْنَ آمَنُوْا اتَّقُوْا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إِلاَّ .وَأَنْتُمْ مُسْلِمُوْنَ. صَدَقَ اللهُ العَظِيمْ

Kaum muslimin rahimakumullah

Allah SWT menghendaki dan mentaqdirkan bahwa umur kita ummat islam, umurnya Ummat Nabi Muhammad SAW, pendek kisaran 60,70, 80 tahun jarang jarang ada yang berumur 90 hingga 100 tahun. Beda dengan ummat ummat terdahulu, mereka di beri umur kisaran 1000 tahun, nabi Nuh, misalnya quran menyebut umurnya kisaran 1000 tahun

وَلَبِسَ فِيْهِمْ اَلْفَ سَنَةٍ إِلاّ خَمْسِيْنَ عَامًا

Nabi Nuh hidup di antara masyarakatnya selama 1000 tahun kurang 50, berarti umurnya 950 tahun.

Kaum muslimin rahimakumullah

Ummat terdahulu yang memang umurnya panjang, tentu punya kesempatan banyak unutk mendapatkan pahala sebanyak-banyaknya, untuk bisa beramal sholeh sebanyab-banyaknya. Namun bagimana kita Ummat Muhammad SAW yang umur kita pendek, bisakah kita yang dengan umur pendek itu mendapatkan pahala seperti ummat terdahulu bahkan tidak kalah dengan ummat terdahulu

Kaum muslimin rahimakumullah

Kadang dengan umur yang pendek itu masih bermasalah, kita dulu belum melaksanakan ibadah. Dan baru melaksanaka ketika berumur 40, 50 tahun, bisakah start dari umur 50 atau 60 lalu kita meninggal umur 80 hanya punya waktu 20, 30 tahun mengejar kebaikan pahala seperti ummat terdahulu

Kaum muslimin rahimakumullah

Allah yang punya sifat Rohman dan Rohim tentu memberikan kesempatan kepada kita ummatnya, asal kita mempunyai niat baik untuk menumpuk pahala kebaikan sebanyak-banyaknya. Antara lain Kaum muslimin rahimakumullah.

Allah memberikan kesempatak kepada kita lewat shalat jamaah. Andai kita punya waktu 20 Tahun atau 10 tahun, dan kita terus melaksanakan shalat jamaah 5 waktu selama 10 tahun sama dengan orang tidak berjamaah selama 270 tahun. Kenapa demikian Kaum muslimin rahimakumullah

Karena selaki shalat berjamaah nilainya sama dengan 27 kali shalat tidak berjamaah, kalo sehari kita berjamaah terus, sama dengan 27 hari kita tidak berjamaah, dan jika setahun kita berjamaah terus, sama dengan 27 tahun tidak berjamaah. Bagi kita Kaum muslimin rahimakumullah

Yang memang umur kita pendek, apalagi kita baru saja bertaubat, baru saja diberi keinsafan oleh Allah SWT, jangan sia-siakan kesempatan shalat jamaah, dengan shalat jamaah itu kita akan mendapatkan kelipatan pahala sebanyak-banyaknya.

Yang kedua Kaum muslimin rahimakumullah

Seringlah bersilaturrahmi, jika di kampung ada majelis taklim laki-laki atau majelis taklim perempuan, ikutlah. Dengan sering ikut bersilaturrahim itu, maka akan ada ribuar orang mengenal kita, akan ada ribuat orang akrab dengan kita, merekala yang akan melayat saat kita mati, merekalah yang akan mendoaakan saat kita mati, merekalah yang akan mensholati mayat kita saat kita mati, sangat berbeda kita meninggal di sholati denga 1 orang dan di sholati ribuan orang, di sholati ribuan orang di doakan ribuan orang, sama dengan kita berdoa ribuan kali, itu kesempatan emas bagi kita untuk mendapatkan pahala sebanyak-banyaknya lewat doa orang yang kita kenal, lewat doa orang orang-orang yang dengan mereka kita sering bersilaturrahmi, sering kumpul-kumpul

Kaum muslimin rahimakumullah

Ini hablun minan naas, ini berintraksi dengan sesama masyarakat, jangan sia-siakan, itu ajaran qur’an, ajaran Allah SWT. Dan salah satu faedahnya adalah, nanti akan banyak yang sholati kita, mendoakan kita

Kaum muslimin rahimakumullah

Yang ketiga barangkali ada sisa rezeki, ada rezeki berlimpah, barangkali ada di masjid ada kesempatan beramal jariyah, bersedekahlah, barangkali di kampung kita ada TPQ/ Pesantren di bangun, membantulah, barangkali di masyarakat kita ada guru-guru ngaji yang perlu perhatian perlu uluran bantuan dari kita, bantulah mereka.

Kaum muslimin rahimakumullah

Siapa tau mushalla yang kita bangun, siapa tau masjid yang kita bangun, siapa tau pesantren yang kita bangun, siapa tau santri yang kita bantu, guru ngaji yang kita bantu, ternyata masjid itu manfaat, mushalala itu manfaat, pesantren itu manfaat dan berumur sampai ratusan tahun, selagi masjid itu belum rusak, selagi pesantren itu masih di pakai, selagi ilmu itu masih di amalkan selagi mushalla yang kita bangun belum rusak ribuan tahun, maka selama itu pula kita akan mendapatkan pahala dari Allah SWT, umur kita pendek, kita mati mungkin tahun depan, namun pahala kita mengalir ratusan tahun lantaran kita punya amal jariyah.

Kaum muslimin rahimakumullah

Yang terakhir, kalo kita di amanati Anak atau keluarga, didik mereka sebaik-baiknya suapaya menjadi anak sholeh kita berharap kepada mereka, barang kali shalat kita tidak di terima oleh Allah, barangkali wirid, zikir kita tidak di terima Allah, barangkali puasa sunnah kita tidak di terima Allah, kalau kita punya anak sholeh/sholehah dan mereka sering mendoakan mereka, sering membaca fatihah kepada kita, sering menziarahi makam kita. Leawat doa anak kita itu, kita bisa mendaptkan pahala sebanyak-banyaknya.

Kaum muslimin rahimakumullah

Itulah beberapa kesempatan, yang perlu kita lakukan untuk mensiasati umur pendek kita untuk mendapatkan pahala sebanyak-banyaknya

Semoga Allah membimbing kita ke jalan yang benar, jalan di ridhoi oleh Allah SWT.

وَالْعَصْرِ۝  اِنَّ الْاِنْسَانَ لَفِيْ خُسْرٍ ۝  اِلَّا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ ەۙ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِۙ

بَارَكَ اللهُ لِي وَلَكُمْ فِي الْقُرْآنِ الْعَظِيْمِ وَنَفَعَنِي وَاِيِّاكُمْ بما فيه مِنَ الآيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ. وَتَقَبَّلَ مِنِّيْ وَمِنْكُمْ تِلاوَتَهُ اِنّهُ هُوَ السَّمِيْعُ اْلعَلِيْمُ. فَاسْتَغْفِرُوْا اِنَّهُ هُوَاْلغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ

Download versi Word & PDF nya di sini ====> Khutbah Jumat : Mensiasati Umur Pendek

baca juga ==> Khutbah Jum’at : Pentingnya Berkah

Khutbah ke-2

اَلْحَمْدُ للهِ عَلىَ إِحْسَانِهِ وَالشُّكْرُ لَهُ عَلىَ تَوْفِيْقِهِ وَاِمْتِنَانِهِ.

وَأَشْهَدُ أَنْ لاَ اِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَاللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الدَّاعِى إلىَ رِضْوَانِهِ. اللهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وِعَلَى اَلِهِ وَأَصْحَابِهِ وَسَلِّمْ تَسْلِيْمًا كِثيْرًا

 أَمَّا بَعْدُ فَياَ اَيُّهَا النَّاسُ اِتَّقُوااللهَ فِيْمَا أَمَرَ وَانْتَهُوْا عَمَّا نَهَى وَاعْلَمُوْا أَنَّ اللهَ أَمَرَكُمْ بِأَمْرٍ بَدَأَ فِيْهِ بِنَفْسِهِ وَثَـنَى بِمَلآ ئِكَتِهِ بِقُدْسِهِ وَقَالَ تَعاَلَى إِنَّ اللهَ وَمَلآئِكَتَهُ يُصَلُّوْنَ عَلىَ النَّبِى يآ اَيُّهَا الَّذِيْنَ آمَنُوْا صَلُّوْا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوْا تَسْلِيْمًا.

 اللهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلِّمْ وَعَلَى آلِ سَيِّدِناَ مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَنْبِيآئِكَ وَرُسُلِكَ وَمَلآئِكَةِ اْلمُقَرَّبِيْنَ وَارْضَ اللّهُمَّ عَنِ اْلخُلَفَاءِ الرَّاشِدِيْنَ أَبِى بَكْرٍ وَعُمَر وَعُثْمَان وَعَلِى وَعَنْ بَقِيَّةِ الصَّحَابَةِ وَالتَّابِعِيْنَ وَتَابِعِي التَّابِعِيْنَ لَهُمْ بِاِحْسَانٍ اِلَىيَوْمِ الدِّيْنِ وَارْضَ عَنَّا مَعَهُمْ بِرَحْمَتِكَ يَا أَرْحَمَ الرَّاحِمِيْنَ

اَللهُمَّ اغْفِرْ لِلْمُؤْمِنِيْنَ وَاْلمُؤْمِنَاتِ وَاْلمُسْلِمِيْنَ وَاْلمُسْلِمَاتِ اَلاَحْيآءُ مِنْهُمْ وَاْلاَمْوَاتِ اللهُمَّ أَعِزَّ اْلإِسْلاَمَ وَاْلمُسْلِمِيْنَ وَأَذِلَّ الشِّرْكَ وَاْلمُشْرِكِيْنَ وَانْصُرْ عِبَادَكَ اْلمُوَحِّدِيَّةَ وَانْصُرْ مَنْ نَصَرَ الدِّيْنَ وَاخْذُلْ مَنْ خَذَلَ اْلمُسْلِمِيْنَ وَ دَمِّرْ أَعْدَاءَ الدِّيْنِ وَاعْلِ كَلِمَاتِكَ إِلَى يَوْمَ الدِّيْنِ. اللهُمَّ ادْفَعْ عَنَّا اْلبَلاَءَ وَاْلوَبَاءَ وَالزَّلاَزِلَ وَاْلمِحَنَ وَسُوْءَ اْلفِتْنَةِ وَاْلمِحَنَ مَا ظَهَرَ مِنْهَا وَمَا بَطَنَ عَنْ بَلَدِنَا اِنْدُونِيْسِيَّا خآصَّةً وَسَائِرِ اْلبُلْدَانِ اْلمُسْلِمِيْنَ عآمَّةً يَا رَبَّ اْلعَالَمِيْنَ. رَبَّنَا آتِناَ فِى الدُّنْيَا حَسَنَةً وَفِى اْلآخِرَةِ حَسَنَةً وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ. رَبَّنَا ظَلَمْنَا اَنْفُسَنَا وَاإنْ لَمْ تَغْفِرْ لَنَا وَتَرْحَمْنَا لَنَكُوْنَنَّ مِنَ اْلخَاسِرِيْنَ.

عِبَادَاللهِ ! إِنَّ اللهَ يَأْمُرُ بِاْلعَدْلِ وَاْلإِحْسَانِ وَإِيْتآءِ ذِي اْلقُرْبىَ وَيَنْهَى عَنِ اْلفَحْشآءِ وَاْلمُنْكَرِ وَاْلبَغْي يَعِظُكُمْ لَعَلَّكُمْ تَذَكَّرُوْنَ وَاذْكُرُوا اللهَ اْلعَظِيْمَ يَذْكُرْكُمْ وَاشْكُرُوْهُ عَلىَ نِعَمِهِ يَزِدْكُمْ وَلَذِكْرُ اللهِ أَكْبَرْ

586 views


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *